
Gubernur Sumut Gandeng USU Wujudkan Kolaborasi Sumut Berkah
beritasumut.com Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Bobby Nasution mengajak Universitas Sumatera Utara (USU) untuk bekerja sama dengan Pemerint
Pendidikan Beritasumut.com - Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Sumatera Utara mengumumkan ada empat pasien positif terinfeksi virus corona atau COVID-19 yang meninggal dunia hari ini, Selasa,
Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Sumatera Utara Mayor Kes dr Whiko Irwan, mengatakan, keempat pasien COVID-19 tersebut merupakan warga kota Medan.
"Semuanya warga Medan sesuai domisili dan KTP," ujarnya yang dikonfirmasi ANTARA.
Baca Juga: Pemko Medan Ikuti Rapat Persiapan Penyusunan Pedoman New Normal dari Gubernur Sumut
Dengan penambahan empat orang tersebut, kata dr Whiko, total pasien positif COVID-19 yang meninggal dunia hingga Selasa di Sumut berjumlah 53 orang.
"Jumlah ini untuk keseluruhan wilayah Sumatera Utara. Hari ini berjumlah 53 orang, bertambah empat orang dari hari sebelumnya 49 orang," ujarnya.
Sementara untuk jumlah pasien positif berdasarkan metode PCR (Polymerase Chain Reaction) di Sumut sebanyak 619 orang dan pasien COVID-19 yang berhasil sembuh berjumlah 189 orang.
Baca Juga: Bawa 312 Botol Miras Ilegal, Pria Ini Diamankan Satgas Yonif 754 Kostrad di Distrik Bonggo Papua
Untuk pasien dalam pengawasan (PDP) yang saat ini dirawat di rumah sakit rujukan COVID-19 berjumlah 134 orang.
Sedangkan orang dalam pemantauan (ODP) COVID-19 berjumlah 433 orang, demikian Mayor Kes dr Whiko Irwan. (ant)
Baca Juga:
beritasumut.com Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Bobby Nasution mengajak Universitas Sumatera Utara (USU) untuk bekerja sama dengan Pemerint
Pendidikanberitasumut.com Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Muhammad Bobby Afif Nasution menargetkan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumut dapat meraih o
Politik & Pemerintahanberitasumut.com Walikota Medan, Rico Tri Putra Bayu Waas meminta kecamatan menguatkan niat dan ikhtiar, serta ikhlas dalam membangun kota i
Peristiwaberitasumut.com Wali Kota Medan, Rico Tri Putra Bayu Waas, melepas 1.969 penumpang Mudik Gratis Bareng Pemko Medan di Jalan Pulau Pinang, K
Peristiwaberitasumut.com Guna lebih mengoptimalkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) di sektor kebersihan, Sekda Kota Medan, Wiriya Alrahman menginstruks
Politik & Pemerintahanberitasumut.com Mengantisipasi lonjakan volume kendaraan selama arus mudik dan arus balik Lebaran 2025, PT Hutama Karya (Persero) (Hutama K
Peristiwaberitasumut.com Kodam I / Bukit Barisan menggelar konferensi pers terkait perkembangan penyelidikan dugaan tindak pidana perzinahan yang me
Peristiwaberitasumut.com Satresnarkoba Polrestabes Medan, Jumat (21/3/2025) kemarin berhasil menggagalkan upaya peredaran 12 kilogram narkotika jeni
Peristiwaberitasumut.com Pemprov Sumut melalui Dinas Perhubungan Sumatera Utara (Dishub Sumut) bersama instansi terkait menggelar rampcheck dua taha
Peristiwaberitasumut.com Seorang warga, Cendra Irawan melaporkan Direktur PT Deswa Invisco Multitama, Naswardi dan PT Asuransi Jiwa Sequis Life, Ted
Berita