Rabu, 30 April 2025

Hasil Liga 1, Persis Vs Bali United Berakhir Imbang 2-2

Jumat, 07 Maret 2025 08:00 WIB
Hasil Liga 1, Persis Vs Bali United Berakhir Imbang 2-2
beritasumut.com/ist
Berita Terkini, Eksklusif di Saluran WhatsApp beritasumut.com
+ Gabung

Bali United bahkan berbalik unggul 2-1 pada menit ke-69 lewat Boris Kopitovic. Kopitovic dengan jitu mengirimkan bola ke gawang tanpa bisa dijangkau Gianluca.

Persis yang coba mengejar ketertinggalan menggempur habis Bali United dan memaksa Maringa membuat dua penyelamatan gemilang, salah satu dari sepakan jarak jauh Lautaro Bellegia pada menit ke-79.

Baca Juga:

Laga tampaknya bakal jadi milik Bali United sebelum gol Cleylton pada menit ke-95 membuyarkan tiga poin tim tamu. Umpan silang Sho Yamamoto disambut tandukan Cleylton yang tak kuasa dihalau Maringa.

Skor 2-2 menutup laga tersebut. Persis dengan tambahan satu poin tetap bertahan di posisi ke-15 klasemen Liga 1 dengan 23 poin dari 26 laga, selisih satu poin dari zona merah. Bali United di posisi kelima dengan 40 poin.(dtc)

Baca Juga:

Tags
beritaTerkait
Drama di Menit Akhir, Persebaya Vs PSIS Selesai 1-1
Malut United Vs Persita: Laskar Kie Raha Sikat Pendekar Cisadane 2-1
Dewa United Vs Borneo FC: Banten Warriors Disikat Pesut Etam 0-1
Hasil Liga I: Semen Padang Vs Persib 1-4
Hasil Liga 1: Main 9 Orang, Persija Disikat Arema 1-3
Lima Tim Bersaing Hindari Degradasi dari Liga 1
komentar
beritaTerbaru
hit tracker